Modifikasi Suzuki Satria FU Full Chrome

Modifikasi Suzuki Satria FU Full Chrome - Modifikasi Suzuki Satria FU yang akan kita bahas kali ini adalah hasil kreatifitas dari tangan erlangga yang juga mendapat bantuan dari bengkel DRC Modified. Setelah sebelumnya kami mencoba memberikan sesuatu yang berbeda dengan menyajikan aneka gambar modifikasi Suzuki Satria FU airbrush, maka pada kesempatan ini konsep modifikasi full chrome akan coba kita ulas. Ridhuan sebagai pemilik motor pun merupakan pelopor bagi mereka yang ada diwilayahnya dalam hal merlakukan modifikasi.

Arahan modifikasi kali ini adalah motor Sport Suzuki Satria FU yang menanamkan full chrome stayle, motor satria ini dioprek dan dimodifikasi dengan sangat menarik, mulai dari velg yang bagian depan serta belakangnya juga menggunakan DMA-X. Untuk tromol di bagian depan menerapkan Trusrty Doble Disk, Sedangkan untuk bagian belakangnya masih tetap menggunakan standart sperpart.

Jari-jari velgnya menggunakan TDR, dan piringannya juga menggunakan TDR yang kanan maupun yang kiri. Agar terlihat semakin dinamis serta elegan bagian shok depan dipasangi Trusty.

Modifikasi Suzuki Satria FU yang berasal dari Lubang Buaya, Bekasi ini, membutuhkan waktu pengerjaan kira-kira 3 minggu serta menghabiskan biaya sebesar Rp 5 juataan.




Modifikasi Suzuki Satria FU Full Chrome Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Anonymous